Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

HKI

Penjelasan HKI  Secara substantif pengertian HKI dapat dideskripsikan sebagai hak atas kekayaan yang timbul atau lahir karena kemampuan intelektual manusia. Karya-karya intelektual yang dimaksud di bidang ilmu pengetahuan, seni, sastra ataupun tekn ologi, dilahirkan dengan pengorbanan tenaga, waktu dan bahkan biaya. Hak Cipta adalah hak eksklusif pencipta yang timbul secara otomatis berdasarkan prinsip deklaratif setelah suatu ciptaan diwujudkan dalam bentuk nyata tanpa mengurangi pembatasan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Hak kekayaan industri adalah hak yang mengatur segala sesuatu milik perindustrian, terutama yang mengatur perlindungan hukum. hak kekayaan industri terdiri dari hak: •Paten. •Merek. •Desain industri. •Desain tata letak sirkuit terpadu. •Rahasia dagang. •Varietas tanaman. 1. Lisensi HKI (Hak Kekayaan Intelektual) Jenis lisensi yang pertama adalah HKI atau lisensi hak kekayaan intelektual. Diantara jenis lisensi lainnya. Mungkin Anda juga akan l